Kamis, 03 November 2011

Lingkungan Ku Rusak,Laut Dan Mangrove Ku Menangis

Lingkunganku kini telah berubah,dulu lingkunganku  kaya akan potensi alam.kita contohkan saja pada potensi laut.
Laut,,merupakan sumber penghasilan bagi para nelayan,selain nelayan laut pun juga bisa menjadi objek wisata bagi kita.
Akan tetapi kini tidak lagi,laut kini sudah tercemar,bahkan rusak.seperti pada kekayaan yang ada dilaut yaitu terumbu karang.
Terumbu karang merupakan tempat tinggal bagi hewan-hewan kecil yang ada dilaut,(seperti udang,sejenis kepiting dll )selain  itu juga merupakan sumber makanan.Terumbu karang sekarang sudah rusak. Rusaknya terumbu karang disebabkan oleh :
Ø Peledakan yg dilakukan oleh nelayan ketika ingin mengambil ikan di dekat terumbu karang
Ø Pengambilan terumbu karang hanya untuk hiasan
Ø Pencemaran oleh limbah pabrik


Selain terumbu karang,ikan hias pun juga menjadi sasaran nelayan
Mereka mengambil ikan hias untuk dijual kepasaran.survei mengatakan pengambilan ikan hias tersebut karena didesak oleh kebutuhan ekonomi.


Bukan hanya laut saja,hutan mangrove pun juga mendapat dampak yg buruk.hutan mangrove memilki berbagai fungsi antara lain:
v Tempat tinggal bagi fauna yg ada dilaut.
v Sebagai penahan terjadinya abrasi laut dan tsunami.
Bagi masyarakat luas,kebanyakan dari mereka tidak tau dampak yg akan ditimbulkan apbila hutan mangrove tersebut rusak bahkan tidak ada lagi.
Mereka hanya tau menikmati potensi yg ada ,namun tidak mau untuk melastarikan potensi trsebut.Oleh karena itu cintailh lingungan kita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar